Berbuat khilaf adalah sifat. Meminta maaf adalah kewajiban. Dan kembalinya Fitrah adalah tujuan. Saya, admin blog MEMOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN. Minal Aidin Wal Faidzin Taqabalallahu minnaa wa minkum. Selamat hari raya Idul Fitri, 1 Syawal 1439 H.
×
HomeBloggerCaraCara Kembali ke Tampilan Tata Letak Klasik di Blogger
Mungkin ada di antara agan - agan sekalian yang sedang mencari cara untuk mengembalikan tampilan layout atau tata letak di blogger menjadi tampilan klasik (tampilan versi terdahulu) entah untuk apapun tujuannya :D. Kalau yang saya alami sih tujuan ingin kembali ke tampilan tata letak layout klasik di blogger itu adalah untuk merubah logo blog atau judul blog di bagian header. Sebenarnya caranya sangat mudah, yaitu kita tinggal mengedit sedikit alamat / URL di bar address browser kita disaat sedang membuka tata letak / page elements blogger. Lebih detilnya berikut ini:
Klik menu Tata Letak / Layout yang terletak disebelah kiri blogger agan.
Perhatikan alamat URL di address bar browser agan, alamat nya misalnya seperti ini: "www.blogger.com/blogger.g?blogID="
Sebelum
Kemudian ganti tulisan yang saya beri tanda merah nya dengan "rearrange" sehingga hasilnya menjadi seperti ini: "www.blogger.com/rearrange?blogID=" kemudian tekan enter di keyboard. maka hasilnya tampilan layout / tata letak blogger agan akan kembali ke tampilan klasik.
Jika Anda merasa bahwa artikel-artikel di blog ini bermanfaat, Anda bisa memberikan donasi melalui Paypal atau dengan Pulsa Dana hasil dari donasi akan digunakan untuk memperpanjang domain kompiajaib.com - Terima kasih.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.